Tips Agar Mampu Memiliki Feel (Rasa), Soul (Penjiwaan) serta Touching (Sentuhan) Yang Baik


ada yang tanya," om, gimana ya biar punya feel, soul atau touching yang bagus, kasih tipsnya om ?"

Jawab: untuk teori dan teknik ada sekolahnya, tapi untuk feel / soul atau touching itu tidak ada sekolahnya alias tidak ada gurunya di dunia ini, feel / soul / touching itu terbentuk bagus hasil dari 'merantau' ke berbagai wawasan dan ilmu, itu adalah reflek yang terbentuk otomatis ketika kita memiliki pengalaman yang banyak.. makanya wawasan musik itu (*tahu atau hafal banyak lagu / musik dari berbagai aliran) bahkan jauh lebih penting daripada les maupun sekolah musik, murid-murid disini selalu saya suruh untuk giat menambah wawasan supaya pembentukan feel / soul / touching itu bisa lebih mudah diraih…

# selamat berwawasan… ingat touching (feel / soul) itu menjadi penentu nikmat tidaknya permainan kita…

(Words/Lesson By Dani Mkd @Reyal Musik)


*harap dan mohon untuk selalu sertakan sumber arsip/artikel jika ingin copy-paste, etika dalam berbagi adalah modal dasar moralitas yang kreatif, jujur, beruntung dan cerdas.

No response to “Tips Agar Mampu Memiliki Feel (Rasa), Soul (Penjiwaan) serta Touching (Sentuhan) Yang Baik”

Posting Komentar

 
Free Website templatesSEO Web Design AgencyMusic Videos Onlinefreethemes4all.comFree Blog TemplatesLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesFree Soccer VideosFree Wordpress ThemesFree Web Templates