Cara Menjadi Seorang Multi-instrumentalist (Mampu Memainkan Banyak Alat Musik)

Gimana Caranya Jadi Seorang Multi-instrumentalist (Mampu Memainkan Banyak Alat Musik) ???

Ada yang bertanya," om admin, gimana caranya bisa jadi seorang multi-instrumentalist kayak om yang bisa mainin gitar, bass, keyboard dan drum, bisa memainkan banyak alat musik keren banget om, gimana tips belajarnya, susah banget ya om?"...

JAWAB: menjadi seorang multi-instrumentalist adalah tantangan yang sangat menantang, seorang multi-instrumentalist mampu bermain di banyak medan laga, serta punya touching musikal yang lebih ok daripada yang single instrument, tentu ini juga berguna sekali jika kita ingin jadi seorang arranger (*arranger harus bisa memainkan minimal 3 instrument, supaya mampu memahami harmoni instrument), caranya menjadi multi-instrumentalist tentunya harus diawali dulu dengan mampu memainkan satu instrument dengan baik, lebih bagus awali dulu dengan gitar, setelah bisa tinggal transfer ilmu gitar ke bass, lalu keyboard / piano kemudian drum, didalam dunia musik ada yang namanya kemampuan tonal dan kemampuan perkusif, yang memiliki skill tonal tentu tidak otomatis punya skill perkusif juga, begitupun sebaliknya, misalkan seorang gitaris yang jago bermain nada tidak otomatis dia juga jago bermain drum, lalu gimana caranya mengawinkan kemampuan tonal dan perkusif? diatas sudah saya sebut awali dulu dengan gitar, karena gitar adalah instrument paling merakyat dan murah meriah serta mudah dimainkan dimana saja, di gitar kemampuan tonal dan perkusif bisa diasah, utk perkusif perbanyak latihan ritem dari berbagai genre, jika bisa dijamin kita akan mampu bermain drum secara otomatis, karena naluri perkusif sudah terbentuk di ritem gitar, nah ini sedikit triknya, mau lebih detil? silahkan datang daftar les... 



(Words/Lesson By Dani Mkd @Reyal Musik)

http://www.facebook.com/ReyalMusik.Page1
http://www.facebook.com/ReyalMusik.Page2
http://reyalstudio.blogspot.com
http://rahasiailmumusik.blogspot.com
http://www.facebook.com/reyalmusik
http://www.facebook.com/reyalmusik2
http://twitter.com/ReyalMusik
http://www.youtube.com/ReyalMusik
http://www.facebook.com/ReyalMusik.Page3
http://www.facebook.com/ReyalMusikCipayung

*harap dan mohon untuk selalu sertakan sumber arsip/artikel jika ingin copy-paste, etika dalam berbagi adalah modal dasar moralitas yang kreatif, jujur, beruntung dan cerdas.

No response to “Cara Menjadi Seorang Multi-instrumentalist (Mampu Memainkan Banyak Alat Musik) ”

Posting Komentar

 
Free Website templatesSEO Web Design AgencyMusic Videos Onlinefreethemes4all.comFree Blog TemplatesLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesFree Soccer VideosFree Wordpress ThemesFree Web Templates